Rabu, 6/6/2018
Kanit Bintibmas Binmas Polresta Pontianak Kota Iptu Rohim melaksanakan Giat pengecekkan Kesiapan Pertamina dalam rangka Hari Raya Idul Fitri bersama Kepala Pertamina dan PJ Walikota Pontianak .
Untuk Kebutuhan Elpiji bagi masyarakat juga sudah mencukupi menjelang lebaran tahun ini. Selain di kios-kios, penjual LPG juga akan dilakukan di SPBU-SPBU.
Penulis : Bripda Englis Harianja, S.Sos
Dokumentasi : Iptu Rohim



Tidak ada komentar:
Posting Komentar