Minggu, 02 September 2018

PENUTUPAN SCOUT CAMP



Senin, 3/9/18

Scout camp salah satu kegiatan Saka bhayangkara, hari minggu 2/9/18 telah ditutup. Kakak pembina pramuka Aiptu junaidi Fadli anggota Sat Binmas Polresta Ptk Kota memberikan arahan dan bimbingan sekaligus menutup acara tersebut.

Scout camp atau perkemahan sabtu minggu dilaksanakan di depan halaman Kampus STKIP jl. Ilham. Kegiatan berlangsung aman dan tertib. Adik -adik pramuka mendapat banyak pengalaman dan ilmu tentang kepramukaan. 

Tidak ada komentar:

Kegiatan bhabinkamtibmas pendampingan masyarakat

Kegiatan Bhabinkamtibmas pendampingan masyarakat mendukung Program Pemerintah dalam ketahanan pangan